store.kintakun-bedcover.co.id – Sprei merupakan salah satu bahan kain yang harus sangat diperhatikan perawatannya. Mulai dari tingkat kelembapan hingga kebersihan, sprei harus dijaga dengan baik. Jika tidak, bakteri akan mudah muncul dan berpotensi menjadi sarang penyakit. Masalah ini dapat diatasi dengan teknologi anti bakteri pada sprei.

Untungnya, sekarang sudah banyak sprei yang dibuat dengan menggunakan teknologi anti bakteri. Bahkan sudah banyak teknologi anti bakteri pada sprei yang disertifikasi berbagai macam lembaga sanitasi loh! Ayo simak penjelasannya.

anti bakteri pada sprei

Pentingnya Teknologi Anti Bakteri pada Sprei

Sprei yang memiliki teknologi anti bakteri memiliki banyak manfaat. Sprei anti bakteri dapat mencegah terjadinya infeksi pada kulit dan penyakit lainnya. Jamur dan tungau juga tidak akan dapat menyebar di sprei yang sudah diberikan teknologi ini karena kelembabannya terjaga dengan baik. Hal ini akan berdampak baik pada kualitas tidur dan kesehatan penggunanya secara keseluruhan.

Mengenal Teknologi Anti Bakteri pada Sprei Kintakun

  1. Anti-Bakteri Bersertifikasi Sanitized

anti bakteri adalah

Kain sprei yang memiliki sertifikat Sanitized berarti sudah lulus uji dan mendapatkan jaminan anti bakteri. Untuk mendapatkan sertifikat Sanitized, produk akan diuji dengan tungau debu. Jika tungau debu betah pada kain sprei yang diuji, hewan ini akan berkembang biak dan menyebabkan alergi dan gatal-gatal. Sebaliknya, jika tungau tidak berkembang biak berarti sprei sudah terbukti aman dan higienis.

Kintakun Luxury adalah salah satu produk sprei yang sudah tersertifikasi Sanitized anti bakteri. Karena itu, sprei Kintakun Luxury sangat cocok untuk kulit sensitif dan tidak akan menimbulkan alergi.

  1. Anti Bakteri Bersertifikasi SGS

teknologi anti bakteri

SGS adalah perusahaan global yang membidangi inspeksi, verifikasi, pengujian dan sertifikasi untuk dijadikan patokan berbagai kualitas dan integritas. Salah satu bidang yang diinspeksi adalah sanitasi anti bakteri. Sprei yang sudah tersertifikasi anti bakteri olah SGS adalah produk yang sudah sesuai standar nasional maupun internasional.

Kintakun D’luxe Gold merupakan produk inovasi baru dari Kintakun Collection yang sudah tersertifikasi SGS sehingga produk ini dijamin anti bakteri. Selain dari segi kebersihan, Kintakun D’Luxe Gold juga memiliki segi keindahan dari motif foil emas yang membuat sprei terlihat lebih mewah.

  1. Sertifikasi K3L

Kalian juga perlu tahu nih, Kintakun telah memiliki sertifikasi K3L. Artinya setiap produk Kintakun telah lolos uji K3L (Keselamatan, Kesehatan, Keamanan, dan Lingkungan Hidup) atas bahan-bahan kimia yang berbahaya, sehingga aman untuk digunakan dan aman untuk kulit.

Selain sertifikasi K3L, semua produk Kintakun juga telah melalui proses QC yang panjang. Mulai dari proses QC material, proses pewarnaan untuk melihat ketahanan luntur, proses washing untuk memastikan tidak ada zat warna yang menempel pada permukaan kain, hingga QC finishing untuk mengecek kualitas kain layak dipakai atau tidak untuk proses selanjutnya. Semua tahapan itu dilalui Kintakun untuk mendapatkan produk yang berkualitas, aman dan nyaman digunakan.

Dengan demikian, sprei, bedcover, dan produk home living dari Kintakun sudah pasti aman untuk digunakan oleh semua anggota keluarga, bahkan untuk kulit yang sensitif sekali pun. Kamu bisa menemukan logo sertifikasi ini pada bagian kemasan produk ya.

  1. Teknologi BacGuard

Sprei anti bakteri yang telah bersertifikasi Bac-Guard berarti sudah terjamin memiliki teknologi yang akan mencegah pertumbuhan bakteri penyebab bau. Dengan begitu sprei tidak akan mudah lembab dan menjadi tempat berkembang biak segala macam hewan kecil yang dapat mengganggu kenyamanan sprei.

Kintakun Beglance Cotton Knitting Jersey sudah dilengkapi dengan teknologi Bac-Guard yang berarti sprei ini anti jamur, anti bakteri, dan anti tungau. Selain itu, Kintakun Beglance juga tidak mudah kusut dan tidak perlu disetrika.

Koleksi premium dari Kintakun berbahan 100% Cotton Combed yang terbukti lebih sejuk, lembut, breathable, menyerap keringat, kuat dan tahan lama. Lebih stretch dan tidak mudah kusut sehingga tidak perlu di setrika. Melepas penat di tempat tidur yang nyaman dengan balutan sprei premium dari Kintakun Beglance Cotton Knitting. Rasakan kemewahan dan kelembutan di setiap sentuhannya. Kamu bisa langsung memakai Kintakun Beglance secepatnya!

 

Tertarik untuk mendapatkan tidur berkualitas dengan sprei Kintakun yang sudah berteknologi anti bakteri? Yuk, sesuaikan dengan budget dan kebutuhanmu, dan pilih motif sprei favoritmu langsung dari website Kintakun di sini atau di berbagai marketplace seperti Shopee dan Tokopedia. Dengan Kintakun, menggunakan dan merawat sprei tidak pakai ribet lagi!

-49%
Rp 175,000 Rp 89,900

Hemat Rp 85,100

-65%
-49%
Rp 78,000 Rp 42,000

Hemat Rp 36,000

-47%
Rp 250,000 Rp 135,000

Hemat Rp 115,000

-50%
Rp 250,000 Rp 128,000

Hemat Rp 122,000

-49%
Rp 175,000 Rp 89,900

Hemat Rp 85,100

-66%
Rp 310,000 Rp 105,000

Hemat Rp 205,000

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

13 − two =